Cryptocurrency

4 Cara Investasi Cryptocurrency yang Aman

Mata uang virtual atau sering disebut dengan Cryptocurrency merupakan mata uang yang digunakan dalam transaksi sebuah saham. Berbagai saham yang bisa digunakan dalam investasi dengan bentuk Cryptocurrency adalah Bitcoin dan Ethereum.

Dua mata uang yang sudah dikenal ini sudah dipasarkan ke berbagai tempat di dunia. Selain itu, perdagangan sahamnya pun sudah ada di bursa saham.

Orang-orang yang menggunakan mata uang virtual menyakini bahwa alat pertukaran di dunia Cryptocurrency akan menggantikan posisi dari mata uang Euro dan Dollar yang saat ini menjadi salah satu alat pertukaran uang yang paling terkenal di dunia.

Berbicara tentang alat pertukaran Cryptocurrency grafiknya dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Sejak tahun 2013 grafiknya naik hingga 10000% dan hal ini akan terjadi terhadap terus menerus dan akan meningkat.

Berikut ini akan di jelaskan bagaimana cara investasi cprytocurrency yang aman untuk anda yang ingin menggunakan pertukaran mata uang.

1. Daftar Menggunakan Wallet

Langkah pertama yang harus anda lakukan saat akan menggunakan Cryptocurrency yaitu anda harus mempunyai akun Wallet. Untuk mendaftarkan ke akun Wallet cukup mudah anda hanya memilih situs wallet yang sudah terbukti kualitasnya dan kehandalannya.

Biasanya para pengguna akan memakai situs indodax untuk bisa membuat akun Wallet. Disini anda akan mendapatkan pendaftaran akun gratis tanpa dipungut biaya. Selain itu ,anda juga dapat membeli dan menjual Cryptocurrency dengan menggunakan mata uang rupiah dan langsung bisa ditransfer ke rekening bank anda.

2. Lengkapi identitas Diri

Setelah itu anda akan dimintai identitas diri sebelum menggunakan Cryptocurrency. Akun Wallet anda akan meminta anda :

  • Mengisi formulir identitas diri berupa Email yang masih aktif,
  • Nomor ponsel yang bisa dihubungi,
  • Identitas yang masih valid (KTP/SIM/Passpor), dan
  • Foto terbaru.

Data ini harus diisi karena sesuai peraturan Bank Indonesia. Semua kegiatan pencairan diawasi ketat. Kalau tidak maka uang anda tidak bisa dicairkan dananya. Dan setelah anda mengisi semua data diri tunggu dulu balasan dari email.

3. Pilih Beragam Investasi Cryptocurrency

Lalu setelah akun anda disetujui oleh Wallet. Maka akun anda sudah bisa digunakan untuk bisa melakukan investasi. Disini anda sudah bisa menjual maupun membeli lewat akun Cryptocurrency dan banyak pilihan yang bisa anda gunakan untuk investasi seperti bitcoin maupun altcoin.

Sangat disarankan bagi anda yang mau membeli sebaiknya belillah Cryptocurrency yang harganya paling murah terdahulu. Kemudian simpan dengan jangka waktu tertentu sehingga jika sewaktu-waktu naik maka bisa anda jual.

Seringkali para pedagang akan menjualnya saat harga tinggi. Akan tetapi, ada juga yang menyimpannya hingga berbulan-bulan atau bertahun-tahun.

4. Pembelian Cryptocurrency Murah

Saat anda membeli Cryptocurrency minimum pembelian juga sangatlah murah. Harganya pun sesuai kantong kamu. Harga minimal ketika transaksi deposit dengan Cryptocurrency yaitu berkisar 100 ribu rupiah. Cara investasi melalui Cryptocurrency cukup aman dan nyaman tanpa adanya penipuan apapun.

Anda akan mendapatkan keuntungan yang berlipat-lipat ganda dibandingkan dengan menggunakan uang asli. Kalau anda berminat bisa lengkapi identitas diri kualitas dari KTP, nomor ponsel dan email.

Dengan melihat grafik yang terus menanjak setiap tahunnya membuat banyak orang pasti memiliki berbagai persepsi yang berbeda. Ada yang mengatakan apakah perlu menggunakan Cryptocurrency untuk melakukan investasi saham ?

Alasan menggunakan cryptocurrency sebagai petukaran mata uang

Semua itu hanyalah persepsi dari orang-orang yang masih belum mengenal dengan alat pembayaran virtual ini. Sehingga beberapa orang berpikir bahwa harus berinvestasi jauh-jauh hari. Sebenarnya ada tiga alasan mengapa orang-orang harus menggunakan Cryptocurrency sebagai alat pertukaran uang :

Potensi Kenaikan Di masa Mendatang.

Seringkali kita mendengar bahwa dengan alat virtual atau Cryptocurrency membuat orang kaya mendadak setelah memakai Bitcoin. Tren ini membuat para pembisnis ingin keuntungan lebih banyak tanpa harus menggunakan uang tunai.

Meskipun nilai uang nya naik turun tidak membuat para pengguna menyerah begitu saja. Karena investasi dengan alat pembayaran virtual menguntungkan.

Keamanan Identitas

Di dalam dunia bisnis keamanan menjadi salah satu yang paling penting untuk dapat membuat seseorang yang berbisnis dapat menjalankan usahanya dengan baik. Kalau alat virtual semacam Bitcoin atau Cryptocurrency tidak memiliki keamanan Identitas maka dapat dipastikan pengguna akan diretas oleh pelaku yang tidak bertanggungjawab.

Menghindari Pemalsuan Uang

Dengan menggunakan Cryptocurrency selain dapat menghindari terjadinya penyalahgunaan identitas. Namun, penggunaan alat pembayaran virtual ini bisa membantu untuk mengatasi problem saat memakai uang tunai. Dan kebanyakan memakai uang tunai tidak semuanya asli ada juga yang palsu. Solusi memakai Cryptocurrency cukup bagus dan dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan anda.

Risky Darmawan

Recent Posts

4 Emiten Batu Bara dengan Kapitalisasi Terbesar

Harga Batu Bara Acuan (HBA) yang dipatok oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)…

1 year ago

6 Perbedaan IMF dan Bank Dunia

International Monetary Fund (IMF) dan Bank Dunia sekilas terlihat sama karena keduanya adalah lembaga keuangan…

1 year ago

5 Manfaat Corporate Social Responsibility (CSR) Bagi Perusahaan

Kegiatan suatu perusahaan tentu akan menimbulkan dampak terhadap lingkungan sekitarnya. Untuk mengurangi dampak tersebut, perusahaan…

1 year ago

5 Emiten Properti dan Real Estate untuk Investasi Jangka Panjang

Investasi properti dan real estate merupakan salah satu investasi yang menarik karena menawarkan return yang…

1 year ago

Big Mac Index – Pengertian, Penerimaan dan Batasannya

Pengertian Big Mac Index Pernahkah Anda membayangkan perbandingan antara dua mata uang asing? Seperti antara…

1 year ago

4 Cara Mengecek Tanah Bebas Masalah

Investasi tanah masih menjadi idaman banyak orang mengingat besarnya keuntungan yang ditawarkan. Terkadang hal ini…

1 year ago