Cryptocurrency

4 Cara Mining Bitcoin dengan Mudah

Dengan berkembangnya zaman yang kian berkembang dengan kecanggihan teknologi membuat semua pembayaran menggunakan alat virtual atau Cryptocurrency. Kebanyakan orang-orang menggunakan Cryptocurrency untuk kegiatan bisnis dan investasi saham maupun investasi lainnya. Cryptocurrency atau juga dikenal dengan Bitcoin dan menjadi sangat populer di Indonesia.

Banyak orang menerka cryptocurrency adalah Bitcoin, sebenarnya Bitcoin adalah sebuah koin dalam cryptocurrency. Satu bitcoin di hargai dengan harga Rp.1.000.000 yang dapat digunakan untuk dipakai diberbagai aktivitas bisnis. Ketika menggunakan bitcoin pasti sudah tidak asing dengan kata minning. Dalam Cryptocurrency mining artinya menambang bitcoin supaya dapat mendapatkan poin yang banyak.

Sekarang ini mining Bitcoin terbilang cukup mudah karena dengan menggunakan smartphone atau komputer. Selain itu, anda tidak perlu menggunakan prosessor, video card , GPU (Graphics Processing Unit) yang paling bagus. Karena dengan memakai Laptop atau komputer semua kesulitan dapat diatasi dengan sangat mudah.

Namun, semakin kesini banyak orang yang mengenal bitcoin. Sehingga membuat penambang bitcoin atau yang disebut dengan miner menjadikan peluang untuk bisa mendapatkan poin sangat sulit.

Sebab, semakin banyak yang menggunakan bitcoin maka akan semakin banyak yang bersaing mendapatkan poin yang didapat. Alasannya anda saat akan mendapatkan Bitcoin dari pertambangan, perangkat yang Anda gunakan harus bisa memecahkan soal-soal matematika dan apabila berhasil memecahkan soal tersebut, barulah Anda akan dihadiahkan dengan Bitcoin

Disini anda tidak perlu menggunakan alat komputer tapi anda hanya diajak mendaftar ke perusahaan yang melakukan perencanaan mining bitcoin ini. Sedangkan yang kedua ada solo mining atau menambang bitcoin sendiri dengan komputer. Menambang sendiri sangatlah mahal, 1 komputer akan menghasilkan Rp 100.000 perharinya.

Itu pun tidak menentu, tergantung harga BTC. Selain dengan metode solo mining dan cloud mining penambangan bitcoin dapat dilakukan dengan berbagai cara. Dibawah ini ada beberapa cara untuk bisa menginvestasikan mining Bitcoin anda :

  • Pilihlah Perangkat Keras Terbaik Untuk Mining Bitcoin

Dalam memulai penambangan bitcoin anda perlu perangkat keras untuk memuluskan mining bitcoin. Pada masa-masa awal bitcoin, kita masih bisa menambang dengan CPU komputer, atau kartu prosesor video dengan kecepatan yang sangat tinggi. Namun, bagi anda yang ingin percaya terhadap layanan perangkat keras bitcoin sebaiknya pilihlah perangkat keras lewat cloud.

  • Unduh Peranti Lunak Gratis Untuk Menambang Bitcoin

Setelah menemukan perangkat keras yang kamu pilih. Langkah selanjutnya yaitu anda perlu mengunduh program khusus bitcoin. Ada beberapa program yang terkenal yang bisa anda coba seperti CGminer dan BFGminer yang merupakan program dari baris perintah (command line).

  • Membuat Dompet Bitcoin

Selesai anda mengunduh peranti keras bitcoin hal yang perlu anda perhatika adalah dengan membuat dompet bitcoin. Tujuannya sebagai cara untuk menerima hasil mining bitcoin yang telah anda lakukan. Untuk mendapatkan dompet bitcoin bisa gunakan copay yang merupakan salah satu dompet bitcoin tepercaya di dunia.

  • Ikuti Berita Update Tentang Bitcoin

Sebagai seorang penambang mengikuti berita tentang mining bitcoin juga sangat penting. Supaya anda bisa mencari tahu seberapa besar peluang anda mendapatkan poin dari penambangan bitcoin tersebut.

Penambangan bitcoin adalah proses dimana seluruh transaksi dimasukkan ke dalam public ledger/buku besar Bitcoin yang bersifat terbuka. Dalam dunia Cryptocurrency penambangan bicoin dinamakan Blockain. Blockain sendiri termasuk cara untuk membuat bitcoin baru. Proses ini melibatkan berbagai perhitungan matematika yang sangat rumit.

Anda akan menemukan tantangan untuk bisa memecahkan soal matematika yang diberikan oleh sistem. Jika anda berhasil maka akan mendapatkan poin namun jika tidak maka poin bitcoin anda akan hangus dengan seketika. Oleh karena itu, sebagai minner anda harus lehai membaca peluang dalam melakukan mining bitcoin ini.

Ketika menambang atau mining bitcoin anda perlu mengetahui metode yang digunakan dalam melakukan penambangan ini. Metode yang perlu anda kenal yang pertama itu ada metode cloud mining yang berarti sistem penambangan Cryptocurrency seperti Bitcoin dan Ethereum tanpa adanya alat-alat tambang /mining rig atau perlengkapan yang terkait.

Risky Darmawan

Recent Posts

4 Emiten Batu Bara dengan Kapitalisasi Terbesar

Harga Batu Bara Acuan (HBA) yang dipatok oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)…

1 year ago

6 Perbedaan IMF dan Bank Dunia

International Monetary Fund (IMF) dan Bank Dunia sekilas terlihat sama karena keduanya adalah lembaga keuangan…

1 year ago

5 Manfaat Corporate Social Responsibility (CSR) Bagi Perusahaan

Kegiatan suatu perusahaan tentu akan menimbulkan dampak terhadap lingkungan sekitarnya. Untuk mengurangi dampak tersebut, perusahaan…

1 year ago

5 Emiten Properti dan Real Estate untuk Investasi Jangka Panjang

Investasi properti dan real estate merupakan salah satu investasi yang menarik karena menawarkan return yang…

1 year ago

Big Mac Index – Pengertian, Penerimaan dan Batasannya

Pengertian Big Mac Index Pernahkah Anda membayangkan perbandingan antara dua mata uang asing? Seperti antara…

1 year ago

4 Cara Mengecek Tanah Bebas Masalah

Investasi tanah masih menjadi idaman banyak orang mengingat besarnya keuntungan yang ditawarkan. Terkadang hal ini…

1 year ago