Cryptocurrency

5 Pilihan Investasi Cryptocurrency Terbaik

Cara mendapatkan uang dari bitcoin atau uang virtual telah menarik perhatian khayalak. Banyak kalangan yang mengejar cara mendapatkan bitcoin tanpa modal sebagai pundi-pundi bisnis penghasilan menguntungkan sebagai alternative investasi.

Bagaiman tidak menggiurkan? Satuan mata uang virtual ini saja ada yang harga mencapai Rp. 115.0000.000,-. Karena itulah banyak sekali pemburu mata uang virtual atau cryptocurrency bertebaran didunia maya. Namun untuk mengumpulkan atau investasi Criptocurrency tidak semudah membaca nominal harga mata uang tersebut.

Penurun harga mata uang kripto ini pada awal 2019 mulai merangkak naik hingga sekarang. Walaupun kenaikaannya masih dikisaran 90 hinggga 100-an juta rupiah masih belum mendekati harga seperti waktu bagus-bagusnya nilai mata uang kripto yaitu pada kisaran 200-an juta per koin.

Mengnai kenaikan mata uang digital ini masih belum diketahui factor apa yang mempengaruhinya hingga membuatnya naik lagi.

Dengan keadaan pasar kripto yang sedang bull dari mulai awal tahun 2019 merupakan angin segar untuk mengetahui cara investasi cryptocurrency. Dalam dunia cryptocurrency ada banyak sekali mata uang digital yang memberikan peluang atau masih mempunyai prospek untuk naik lagi harganya diantaranya :

1. Bitcoin (BTC)

Bitcoin adalah mata uang kripto yang yang dibuat oleh orang-orang dan bisnis diseluruh dunia yang menggunakan perangkat lunak computer canggih unruk memecahkan permasalan matematika untuk mendapatkanya. Bitcoin juga merupakan metode pembayaran yang independen dari pemerintah yang secara tradisional mengontrol dan mengendalikan jumlah uang beredar dan ketersediaan mata uang dipasar global. Jadi dapat dikatakan Bitcoin merupak alat pertukaran global.

Cara mendapatkan Bitcoin dengan cepat dan banyak ini memiliki teknologi keamanan yang canggih yang sulit bahkan mustahil untuk diretas. System keamanan Bitcoin menggunakan enkripsi SHA-256 yang super canggih. Bitcoin ini digadang sebagai investasi mata uang virtual atau digital yang menjanjikan di masa depan. Bitcoin ini merupakan crytocurrency yang paling dikenal dan memiliki sifat dasar seperti emas.

2. Etherum (ETH)

Etherum ditengarai sebagai rival kuat dari bitcoin, bahkan ada yang mengatakan kemerosotan harga Bitcoin merupakan imbas dari kemunculan Etherum ini. namun analisa ini masih belum terbukti kebenarannya. Crytocurrency ini baru diciptakan dan beradar pada tahun 2014 oleh Vilatik Buterin.

Etherum masih terbilang baru, namun cryptocurrency ini dapat dimasikkan dalam cryptocurrency terbaik dunia karena harganya sampai pada US$ 942 juta. Etherum juga merupakan mata uang virtual yang dapat melakaukan transakasi langsung tanpa menggunakan aitai melibatkan pihak ketiga.

3. Basic Attention Token (BAT)

BAT adalah platform pertukaran iklan berbasis Etherum di situs yang menggunakan blockchain. Basis inilah yang menghubungkan antara penerbit, pengiklan dan pernggua di blockchain. Tokrn utilitas ini digunakan pada platform dan terintegrasi dengan Web Brave yang dapat digunakan pengguna untuk member tip pada pembuat konten dengan BAT dan kemudian dapat digunakan untuk membeli iklan di platform periklanan google, yahoo dan media social lainnya.

Dengan menggunakan token ini perusahaan periklanan dapat langsung denan konsumen menggunakan web brave ini. Dengan menggunakan brower brave ini pengguna juga dapat menonton iklan sesuai dengan kehendaknya dan meghasilhan BAT. Dengan demikian konsumen dapat emberpikan feedback sesuai dengan keinginannya.

4. Ripple (XPR)

Ripple ini merupakan cryptocurrency yang melakukan kerjasama dengan perusahaan-perusahaan besar seperti, Mastercard, Western Union, moneyGrame dan BMO. Exekutif Ripple Dilip Rao mengatakan bahwa Ripple telah menanda tangani kontrak dengan 200 lembaga keuangan di dunia.

Kerjasa yang dilakukan dengan beberapa lembaga keuangan dunia ini akan memberikan prospek yang bagus jika berhasil mengitergrasikan XRP pada jaringan lebaga keuangan. Hali ini sudah terbukti dengan keberhasilan XRP menduduki peringkat kedua menggeser Etherum di peringkat 10 besar cryptocurrency yang terlihat dalam kapitalisasi pasar.

5. Stellar (XLM)

XLM adalah seebuah koin yang berfokus pada pembayaran lintas batas. Adapun perbedaan antar XLM dengan XPR adalah jika XPR merupakan pembayaran yang fokue pada perusahaan keuangan sedangka XLM adalah transakasinya focus pada aindividu. Stellar ini dapat menekan biaya transakasi dengan cara menghindari Proof-of-work (PoW) menggunakan stellar consensus protocol yang sudah dipatenkan.

Dalam investasi cryptocurrency yang bernilai fantastis ini tentu untuk mendapatkannya tidaklah murah. Biaya yang tidak sedikit untuk membeli hardware untuk menambang atau mengumpulan mata uang cryptocurrency. Yang mana juga berfungsi agar membuat jaringan yang lebih stabil.

Atau untuk penyimpanan mata uang kripto secara offline demi keamaanan uang virtualnya. Harga Hardwarenya bisa mencapai 90-an jutaan dan 50-an untuk menambang atau mengumpukan uang kripto dan penyimpannanya.

Pada tahun 2018 pasar kripto berada dalam keadaan down. Harga mata uang ini dari sebelumnya yang berada pada harga ratusan juta jatuh anjlok pada harga 50 jutaan saja. Namun dengan kedaan ini tidak membuat peminat kolektor mata uang kripto ini melakukan investasi dengan cara mendapatkan bitcoin gratis dan cepat.

Begitu juga dengan situs-situs yang memberikan koin kripto gratis menjadi semakin banyak lalu lintas kunjungnnya. Para penyuka uang kripto juga berbondong-bondong menyisir perusahaan–perusahaan yang memebrikan mata uang kripto sebagai pembayarannya.

Demikian beberapa cryptocurrency, mata uang virtual yang menjanjikan ditahun 2019 ini. Setelah mengtahui cruptocurrsncy yang twrbaik maka silahkan untuk memilih cripto mana Yang sekiranya cocok untuk anda berinvestasi. Kemudian anda dapat mempelajari cara untuk berinvestasi cryptocurrency Dalam cara berinvestasi cryptocurrency agar anda dapat berinvestasi dengan aman, nyaman dan tenang. Silahkan mencoba.

Ning Mas

Anak pertama daei 6 bersaudara. Dafi kecil hidup dirantau 😛😛😛 alias mbolang. Sekarang udah jadi Emak² rempong dengan dua anak berusia balita (Semog bsntar lagi bisa nambah). Pengen berkarya tapi ada aja alasannya untuk stag diam ditempat. Motto : tidak ada kata terlambat untuk berubah. Untuk menjadi lebih baik bukan menjadi baiknya yang berat tapi proses yang harus diulang² yang kemudian jadi kebiasaan alias istiqomah itu yang berat. Semoga kita dilindungi dari penyakit malas dan penyakit hati lainnya... Amin...

Recent Posts

4 Emiten Batu Bara dengan Kapitalisasi Terbesar

Harga Batu Bara Acuan (HBA) yang dipatok oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)…

1 year ago

6 Perbedaan IMF dan Bank Dunia

International Monetary Fund (IMF) dan Bank Dunia sekilas terlihat sama karena keduanya adalah lembaga keuangan…

1 year ago

5 Manfaat Corporate Social Responsibility (CSR) Bagi Perusahaan

Kegiatan suatu perusahaan tentu akan menimbulkan dampak terhadap lingkungan sekitarnya. Untuk mengurangi dampak tersebut, perusahaan…

1 year ago

5 Emiten Properti dan Real Estate untuk Investasi Jangka Panjang

Investasi properti dan real estate merupakan salah satu investasi yang menarik karena menawarkan return yang…

1 year ago

Big Mac Index – Pengertian, Penerimaan dan Batasannya

Pengertian Big Mac Index Pernahkah Anda membayangkan perbandingan antara dua mata uang asing? Seperti antara…

1 year ago

4 Cara Mengecek Tanah Bebas Masalah

Investasi tanah masih menjadi idaman banyak orang mengingat besarnya keuntungan yang ditawarkan. Terkadang hal ini…

1 year ago